Lirik Lagu Selma Bekteshi Allah Beserta Artinya

Text atau teks lirik lagu Selma Bekteshi Allah lengkap dengan arti dan terjemahnya dalam Bahasa Indonesia. Bisa untuk bernyanyi nyanyi sendiri karaoke maupun koor bersama sama dengan rekan sahabat.

pontren.com – salah satu penyanyi islami lagu lagu muslim yang banyak mengudang orang melihat pada situs youtube adalah selma bekteshi. Gadis berasal dari negeri Albania yang mencuat namanya pada saat menyambut kedatangan presiden Turki Erdogan.

selma bekteshi

Setelah unggahan video yang mampu menyedot jutaan mata pengakses internet dari penjuru dunia pada penampilan live secara langsung, kemudian membuat lagu duet dengan Shpend Limani berjudul “Allah”.

baca : Lirik Lagu Selma Bekteshi Assalaamu’alaika ya Rasulallah

Teks Lirik Lagu Selma Bekteshi Allah duet dengan Shpend Limani, arti dan terjemahnya Indonesia

Allah
You are the one I trust
You are the one I admire
No doubt you are the One
Ya Rahman Ya Rahim
You’re the One who give me joy
You’re the One who give me soul
When I deviate You guide me

Allah
Engkaulah yang aku percaya
Engkaulah yang ku kagumi
Tidak diragukan lagi Engkaulah adalah Satu-satu-Nya
Ya Rahman Ya Rahim
Kaulah yang memberi saya kegembiraan
Kaulah yang memberi saya jiwa
Ketika aku menyimpang, Anda membimbing saya

Allah
Vetem ty te besoj
Vetem ty te adhuroj
Ti je nje padyshim
Ya Rahman Ya Rahim
Ti je ai qe me gezon
Ti cdo dhimbje me sheron
Kur devijoj ti me udhezon
Thesarin me te cmuar e kam
Kuranin mesim kam
Allah Elhamdulillah
Rruges tende skam me u nda
Tere jeten deri nfrymen e fundit
InsyaAllah
Allah Allah Allah Allah
Per vec teje zot nuk ka

Saya hanya mempercayai Dikau
Aku hanya memuja-Mu
Engkau pasti satu
Ya Rahman Ya Rahim
Kaulah yang membuatku bahagia
Kau menyembuhkan setiap rasa sakit
Ketika aku menyimpang Engkau membimbingku
Aku memiliki harta yang paling berharga
Aku memiliki Quran
Allah Alhamdulillah
Aku tidak berpisah dengan cara-Mu
Sepanjang hidup sampai nafas terakhir
Insya Allah
Allah Allah Allah Allah
Tidak ada tuhan selain Anda

La Illaha Illallah
Allah Allah Allah Allah
There is no god but you
La Illaha Illallah

Tiada tuhan selain Allah
Allah Allah Allah Allah
Tiada tuhan Selain Allah
Tidak ada tuhan Selain Allah

Allah
Pa te meta zoti im
Lavdit te takojne vetem ty
Je krijuesi i gjithe gjithesis
Ya Rahman Ya Rahim
I madheruar je o zot
Falemndrimi ty te takon
Per cdo tmire qe me ke dhene

Allah
Tanpa kekurangan Tuanku
Kemuliaan hanya milik-Mu
Engkaulah pencipta seluruh alam semesta
Ya Rahman Ya Rahim
Dimuliakan, ya Tuhan
Terima kasih
Untuk setiap kebaikan yang telah Engkau berikan kepadaku

Allah
You are supreme my Lord
The glory belongs to you
You are the creator of the universe
Ya Rahman Ya Rahim
My God You are the greatest
The praise belongs to You
For every blessing you have given
Islam is my treasure
Quran is my guidance
Allah Alhamdulillah
I will not abandon your way
As long as I’ll live
InsyaAllah

Allah Allah Allah Allah
There is no god but You
La Illaha Illallah
Allah Allah Allah Allah

Allah
Engkaulah yang Maha Tinggi Tuhanku
Kemuliaan adalah milik-Mu
Engkau adalah pencipta alam semesta
Ya Rahman Ya Rahim
Ya Tuhan, Engkau yang terbesar
Pujian adalah milik-Mu
Untuk setiap berkat yang telah Dikau berikan
Islam adalah hartaku
Quran adalah bimbingan bagiku
Allah Alhamdulillah
Aku tidak akan meninggalkan jalan-Mu
Selama aku hidup
Insya Allah

Allah Allah Allah Allah
Tidak ada Tuhan selain Anda
La Illaha Illallah
Allah Allah Allah Allah

Per vec teje zot nuk ka
Tiada Tuhan Selain Allah

La Illaha Illallah
Tidak ada tuhan selain Allah

Sumber : smule

Informasi Selma Bekteshi Duet dengan Shpend Limani

Berikut beberapa informasi yang bisa kami kumpulkan dari berbagai sumber baik facebook resmi (official) maupun wawancara pada youtube beserta berbagai situs dunia dalam bahasa Inggris Albania Arab maupun Indonesia.

Fakta tentang Selma Bekteshi

selma bekteshi teks lagu assalamu alaika ya rasulallah
(c) al Jazeera wawancara translate in english via youtube

Selma Bekteshi lahir pada tanggal 8 Maret 1998 (tahun saat Indonesia mengalami reformasi bakar bakaran).

Saat ini berusia kisaran umur 23 tahun (menurut anda sedang mekar mekarnya kah?

Logikanya dalam masa pendidikan sebagai seorang mahasiswi, dan anda benar jika menebak seperti itu.

Pada profil linkedin Selma Bekteshi menyebutkan bahwa gadis ini sedang menimba ilmu pada universits Epoka (Epoka University)

Sebelum menjadi mahasiswi pada universitas, dia belajar pada sekolah Medreseja Haxhi Sheh Shamia.

Makanya apabila anda melihat video lagu selma bekthesi live (kisaran dia berumur tingkat SMA jika berada di Indonesia) akan banyak cantuman berupa tulisan Haxhi Sheh Shamia.

Informasi Shpend Limani, Rekan duet dalam Lirik Lagu Selma Bekteshi Allah

Rekan dut Selma Bekteshi (Shpend Limani) lahir di Tentovo pada tanggal 28 November tahun 1984 (pada saat artikel ini publish berusia kira kira 36 tahun).

Memiliki profesi sebagai vokalis lagu-lagu religi (Islam) biasa menyebutnya dengan nashid (dalam bahasa Inggris : nasheed).

Pernah bekerja pada laboratorium biokimia dalam pengetesan darah pada tahun 2003.

Status Shpend Limani menikah dengan dua orang anak, satu putra dan seorang putri.

Demikian informasi ringan yang bisa kami sajikan sebagai tambahan bacaan santai malam ini.

Terima kasih sudah mengunjungi blog sederhana kami, salam kenal. wassalamu’alaikum.

Tinggalkan Balasan

Mumtaz Hanif

Murid Kelas 5 Madrasah Ibtidaiyah Negeri