Susu ibu hamil untuk santri putra

Asor Kilang Munggwing Gelas

Susu Ibu hamil untuk santri putra, sebuah Humor santri dari kisah nyata seseorang pria yang mengalami mengkonsumsi susu bumil karena istrinya tidak suka dengan rasanya.

pontren.com – assalaamu’alaikum. Alkisah di suatu wilayah timur provinsi jawa tengah ada seorang santri putra lulusan dari pondok pesantren tingkat tsanawiyah, yang beristrikan wanita dari tetangga kabupaten.

Pada saat kehamilan yang pertama maka kedua anak manusia ini banyak mencari info tentang hal hal terkait kehamilan.

salah satu hal yang dilakukan adalah tentang susu melakan pembelian susu ibu hamil 400 gram merk an###m.

Setelah meminum seteguk susu tersebut sang istri merasa bahwa dia tidak suka rasanya. Akhirnya sang istri bilang tidak mau lagi minum susu ibu hamil tersebut.

dalam hati santri putra tersebut berkata”, lumayan juga nih harganya. Kalo di buang sayang dan mubazir, gak dibuang juga istri tidak mau minum, dikasih rekann juga tidak ada yang sedang hamil, enaknya diapakan ya? ah sudahlah, saya minum aja deh susunya biar bermanfaat.

begitu gumam santri. akhirnya setelah seminggu habis juga susu ibu hamil diminumnya.

Rasa Susu Ibu Hamil untuk santri putra

wanita wonosobo menikmati kopi

setelah habis susu tadi sang istri bertanya pada suaminya”,Gimana rasanya mas? enak ndak? kemudian suami menjawab”, alhammdulillah enak dik, walaupun rasanya rada sedikit aneh dan ada rasa asemnya dikit.”

nah bagi para pria atau anak-anak beserta para ibu muda yang pertama kali mengandung buah hati, anda bisa mencoba mencicipi berbagai rasa susu bagi para bumil supaya nanti bisa mendapatkan rasa yang cocok.

memang sih harganya lumayan bagi pasangan menikah yang masih baru dan pekerjaan juga belum begitu mapan.

namun semoga saja semua daya dan upaya para suami untuk menafkahi istri dan anaknya bisa mendapatkan barakah fid dunya wal akhirah.

bagi anda pasangan yang masih muda dan belum begitu banyak tahun mengarungi kehidupan, tentu ada kisah unik awal mula bersama dengan istri atau suami anda.

semoga situasinya kondusif baik interaksi dengan para ipar, mertua maupun tetangga yang baru. terima kasih sudah mampir, salam kenal dan wassalamu’alaikum.

Zahra Nada

Santri kelas 1 PKPPS Wustha pada Pondok Pesantren Darul Mubtadi-ien Kebakkramat Karanganyar

Tinggalkan Balasan