Bocor Malah Kebak Bedhekane Batangane Cangkriman

Bocor Malah Kebak Bedhekane Batangane Cangkriman
yen bocor malah kebak batangane bedhekane yaiku prau kalebu cangkriman apa? pepindhan irib-iriban

Cangkriman bocor malah kebak apa bedhekane? Batangane yaiku prau utawa kapal, kalebu cangkriman apa? Kalebu cangkriman kang awujud pepindhan utawa irib-iriban.

pontren.com – assalaamu’alaikuum, wilujeng enjang selamat pagi para siswa siswi SMP maupun santri pada Madrasah Tsanawiyah (MTs) kelas 1 jenjang pendidikan tingkat 7.

Semoga dalam keadaan sehat wal afiat dan barakah fid dunya wal akhirah.

Pagi ini kita akan membahas mengenai sebuah teka teki atau tebak-tebakan kata Basa Jawa lengkap dengan arti dan penjelasan kedalam bahasa Indonesia.

Adapun maksud dan arti cangkriman nek bocor malah kebak bedhekane prau utawa kapal adalah apabila bocor dia malah penuh, maka jawabannya adalah kapal laut.

Sekarang mari kita bahas satu persatu arti kata atau tembung yang ada pada kebakan kata basa Jawa ini.

Bocor maksudnya ada lobang atau retak yang membuat air ataupun udara bisa melewatinya. Dalam kosakata Indonesia lain juga menyebut dengan tiris.

Khusus mengenai cangkriman kali ini, bocor yang di maksudkan adalah menjadi penyebab air dapat keluar atau masuk.

Malah juga mempunyai arti yang sama dengan Bahasa Indonesia malah. Secara arti penjelasan lainnya yaitu “bahkan, semakin bertambah”.

Kebak tegese yaiku tambah akeh saengga ngebaki, bahasa Indonesianya yaitu penuh.

Maksudnya kebak atau penuh yaitu terisi seluruhnya tanpa ada ruangan yang tersisa.

Lazimnya wadah atau tempat meletakkan benda cair, air misalnya, apabila wadahnya bocor maka isinya akan semakin berkurang.

Namun hal ini ada anomali yang terjadi, yaitu apabila dia bocor bukannya berkurang isinya namun malah kebak atau penuh.

Itulah teka teki tebakan basa Jawa yang harus dibatang atau ditebak oleh pendengarnya.

Jawabannya yaitu kapal laut ataupun sampan dan yang semisalnya. Yang dalam bahasa Jawa di sebut dengan prau.

Sebagaimana anda tahu sendiri, apabila ada kapal yang bocor maka dia akan semakin banyak air yang masuk pada lambungnya kemudian jika tidak segera di tangani maka air akan memenuhi kapal dengan air.

Maka itulah cangkriman yen bocor malah kebak batangane yaiku prau.

Yen Bocor Malah kebak kalebu cangkriman Pepindhan utawa Irib-iriban

Bocor malah kebak kalebu cangkriman apa? Kalau bocor malah semakin penuh masuk dalam tebak tebakan bahasa Jawa jenis apa?

Ukara unen unen tembung cangkriman sing ukarane yen bocor malah kebak klebu jinise cangkriman kang awujud pepindhan utawa irib iriban.

Yaiku cangkriman kang ngemu tembung kaya, memper, kayata, irib-irib karo barang kang dadi pitakonan.

Maksudnya tebakan pepindhan atau irib-iriban adalah suatu tebakan kata yang jawabannya memiliki bentuk atau wujud “kaya” (dalam bahasa Indonesia artinya adalah seperti), memper, irib-irib (serupa, mirip-mirip) dengan barang yang menjadi jawabannya.

Makanya tebakan kata ini masuk dalam kategori jenis contoh cangkriman irib-iriban utawa pepindhan.

Demikian tambahan koleksi teka teki dalam Bahasa Jawa, semoga sehat selalu, salam kenal dan wassalaamu’alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh.

Tentang

salam blogger

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

*